Menu

Percik Kata Nieke

Senin, 15 Juli 2019

Kuliner Surabaya: 8 Masakan Dapur Cerme yang Bikin Lidah Berdansa

Pernah terbayang makan di sebuah restoran masakan Indonesia di Surabaya yang suasananya seperti halaman belakang rumah, lengkap dengan kebunnya? Apalagi kalau rasa makanannya selezat masakan rumah? Nah, kira-kira itu pengalaman saya saat makan di Dapur Cerme, Jl. Embong Cerme No.35, Embong Kaliasin, Surabaya. 

masakan Indonesia Dapur Cerme
Masakan Indonesia andalan Dapur Cerme. Foto oleh Nieke

Rabu, 03 Juli 2019

Hotel Mercure Surabaya: Sensasi antara Surabaya dan Penang


Apakah kamu mengira saya sedang berlibur di Penang, yang tersohor dengan tembok muralnya? Hehehe. Ini saya lagi berpose di Surabaya lho, tepatnya di Hotel Mercure Grand Mirama Surabaya. Ada beberapa tembok yang dilukis ala mural Penang. Bikin mupeng, enggak sih? 


Tembok mural ala Penang. Foto oleh Nieke.
Tembok mural ala Penang. Foto oleh Nieke.

Rabu, 19 Juni 2019

Review Hotel Griya Wijaya Ambarawa

Rekomendasi tempat menginap kalau berlibur ke Ambarawa. Lokasinya strategis, dekat terminal, dan dekat dengan wisata religi Gua Kerep.


Hotel Griya Wijaya, Ambarawa. copyright @katanieke

Senin, 13 Mei 2019

Review Drama Korea Choi Jin-hyuk: Tunnel vs Pride and Prejudice


Drama Korea Tunnel (2017). Sumber dari sini

Ketika netizen lagi heboh membahas penampilan Choi Jin-hyuk di drama Korea terbarunya, The Last Empress, saya memilih menunggu seluruh episodenya rampung dulu. Saya malah melipir ke drama-drama lama Jin-hyuk. Akhirnya menonton dua drama yang bintang utamanya Jin-hyuk ini: Tunnel dan Pride and Prejudice.

Senin, 01 April 2019

Wisata Batu: 5 Hal Unik Soal Museum Rumah Munir

Kalau kamu berlibur ke Kota Batu, Jawa Timur, sempatkan singgah ke Museum Omah Munir.

Museum Omah Munir di Kota Batu. Foto: Nieke


Selasa, 19 Maret 2019

5 Hotel di Surabaya yang Terhubung dengan Mal


Suroboyo Carnival. Foto: @katanieke
Berencana liburan staycation di Surabaya? Sebelum memesan kamar, baca dulu artikel ini. Berikut ini adalah 5 hotel di Surabaya yang terkoneksi dengan mal, beserta tempat wisata Surabaya yang berada di sekitarnya.


Jumat, 15 Februari 2019

Wisata 1 Hari di Bandung: Liburan di Tempat yang Instagramable (+Itinerary)

Kalau cuma waktu satu hari jalan-jalan liburan di Bandung, enaknya ke mana saja? Yuk contek itinerary-ku buat kamu ngebolang di sana.